Author Topic: Kelebihan Promosi Online  (Read 5139 times)

Offlinelarik

Moderator

Full Member

Kelebihan Promosi Online
| March 07, 2012, 09:15:07 AM
Banyak kelebihan-kelebihan promosi online adalah :

1. Online 24 Jam - setiap hari selama 1 tahun
Website anda selalu siap 24 jam dan bisa diakses oleh customer dari mana saja dan kapan saja.

2. Terhubung langsung dengan pasar dunia
Melalui promosi online, anda bisa secara efektif dan efisien memasarkan bisnis berdasarkan pangsa pasar yang ditargetkan.

3. Mengangkat Citra Bisnis anda
Selain berfungsi sebagai katalog, website juga berfungsi untuk meningkatkan image perusahaan anda. Didunia yang serba digital, sangat penting untuk memiliki sebuah website, sehingga dapat langsung terhubung dengan customer anda di belahan dunia manapun. Bahkan dulu pernah ada client kami yang kontraknya terpaksa dibatalkan karena saat itu mereka belum memiliki website, sedangkan kompetitornya sudah memiliki website, dan setelah menyadari pentingnya memiliki website maka client kami langsung menghubungi kami dan mengatur proses pembuatan websitenya dan sekaligus juga untuk promosinya sehingga websitenya lebih mudah ditemukan dibandingkan dengan kompetitornya.

4. Harga promosi Yang kompetitif
Biaya promosi online relatif lebih rendah dibanding pemasaran offline, sehingga biaya yang dikeluarkan untuk promosi online juga lebih efektif dan efisien.

5. Maintenance yang mudah dan cepat
Proses maintenance yang relatif mudah dan cepat jika dibandingkan dengan promosi offline. Apabila anda memiliki produk-produk baru dan ingin memperkenalkan ke masyarakat, jika anda menggunakan promosi offline (mis: brosur) tentu anda harus mencetak brosur baru, yang tentu saja harganya juga cukup mahal, tetapi dengan website anda hanya perlu memasukkan data terbaru anda dan semua orang langsung bisa melihat produk terbaru anda, tanpa perlu mengeluarkan biaya lagi.

6. Mempermudah anda Dalam memperluas Hubungan Baik Dengan pelanggan.
Karena website adalah media yang inovatif, saudari dengan mudah menjalin komunikasi dan menjaga hubungan baik dengan calon pelanggan. Baik itu melalui newsletter, 'kotak saran', survey /polling, forum,dll. Kelebihan website, Anda bisa melayani banyak calon pelanggan dalam satu waktu. Lebih hemat waktu, tenaga dan biaya, dan cepat dalam melayanai pelanggan

7. Sistem Otomatisasi Yang Responsif
Melalui sistem otomatis, web site saudara bisa memberikan tanggapan dengan cepat jika datang 'pesanan' atau permintaan informasi usaha anda yang lebih lengkap dari pelanggan. Di jaman yang serba instan ini, kecepatan layanan adalah mutlak.

Ayo tingkatkan bisnis Anda dengan promosi online, dan promosikan website anda keseluruh dunia.
[/size]

Jangan ragu untuk menghubungi kami :
Ingried
Phone : 0318702211
Fax : 0318709727
Email : info@indonesia-product.com
www.indonesia-product.com

Offlinejodiwruck

Newbie

Re: Kelebihan Promosi Online
Reply #1 | December 15, 2016, 03:18:40 PM
 :-\